Sedikit Namun Sering

Nilai per transaksi e-Money di tahun 2013 menurun 10% dibanding tahun 2012.

Nilai-per-transaksi

Setidaknya begitulah menurut sumber dari Bank Indonesia pada bulan Februari 2014 bahwa nilai per transaksi e-Money pada tahun 2012 adalah 0,024 juta rupiah, sedangkan pada tahun 2013 0,021 juta rupiah.

Meski menurun, nilai dan volume transaksi e-Money malah bertambah. Pada tahun 2013 nilai transaksinya bertambah 210,4 % dan volume transaksi bertambah 244,7% (lihat artikel Volume Transaksi e-Money Terus Bertambah dan artikel Nilai Transaksi e-Money Bertambah di 2013).

Shopping cart0
There are no products in the cart!
Continue shopping
0