Komponen Crisis Management Plan (CMP)

Crisis Management Plan (CMP) tidak menggantikan prosedur tanggap darurat ataupun business continuity yang sudah ada diperusahaan. CMP adalah pelengkap dari prosedur-prosedur lain, dan jika diaktifkan, prosedur tanggap darurat dann BCP harus tetap berjalan atau diaktifkan sesuai kebutuhan.

(sumber : sharingvision.com)
(sumber : sharingvision.com)

Ada tiga komponen yang harus diperhatikan dalam membangun CMP yaitu : Organization (Crisis Management Team dan Role and Responsible), Procedure (Plan Activation, Managing Crisis, Managing Command Center, Crisis Communication, Crisis Procurement, Emerging Response Monitoring and Control, dan Continuity Response Monitoring and Control), dan Resource (Command Center).

Tujuan dari Action Plan didalam CMP adalah; untuk mengutamakan keselamatan jiwa dan memberikan pertolongan pada korban, memperkecil kerusakan pada lingkungan, memperkecil kerugian terhadap sumber daya dan operasi bisnis perusahaan, mengelola komunikasi internal dan eksternal terkait langkah tanggap darurat dan action plan, menyediakan informasi aktual terkait situasi krisis untuk mendukung action plan, dan yang terakhir untuk mengembalikan layanan (critical business operation) secepat mungkin.(**)

Shopping cart0
There are no products in the cart!
Continue shopping
0