Bergabunglah Bersama kami!
Berkarir di PT Sharing Vision Indonesia bisa menjadi pengalaman masa depan yang menyenangkan dalam hidup Anda. Anda tidak hanya memiliki kesempatan untuk membangun karir yang sukses di perusahaan Konsultan IT terkemuka di Indonesia, Anda juga memiliki kesempatan untuk menjadi bagian dari tim kami untuk memberikan layanan yang terbaik kepada klien kami.
Saat ini kami sedang membutuhkan beberapa orang minimal S1/D4/S2 dari Teknik Informatika/Sistem Teknologi Informasi/Teknik Elektro/Teknik Telekomunikasi/Sistem Informasi/Fisika/ Matematika/Statistika/Ilmu Komputer/Engineer lainnya, untuk posisi dibawah ini:
DATA SCIENTIST / DATA ANALYST
- Berpengalaman dalam pekerjaan/proyek/tugas akhir terkait data scientist minimal 1 tahun
- Advance dalam bahasa pemrograman Python/PySpark untuk pemodelan machine learning
- Menguasai SQL
- Menguasai teknik pemodelan machine learning, artificial intelligent dan statistik (i.e classification, regression, clustering, fraud detection, credit scoring)
- Menguasai tools dashboard seperti Tableau/Google Analytics/dll
- Mempunyai pengalaman dalam teknologi big data (Spark, Hive, Impala) lebih diutamakan
- Mempunyai sertifikasi professional data scientist seperti CDSM/CDSP lebih diutamakan
DATA SCIENTIST ‘COMPUTER VISION’
- Kualifikasi minimal S2 dan sudah pernah publikasi terkait Computer Vision
- Berpengalaman dalam pekerjaan/proyek/tugas akhir terkait computer vision data scientist minimal 1 tahun
- Advance dalam bahasa pemrograman Python/PyTorch/PySpark untuk pemodelan machine learning
- Pernah mengerjakan OCR/face recognition/security monitoring
- Menguasai SQL
- Menguasai teknik pemodelan machine learning untuk computer vision/image processing, artificial intelligent dan statistik
- Mempunyai pengalaman dalam teknologi big data (Spark, Hive, Impala) lebih diutamakan
- Mempunyai sertifikasi professional data scientist seperti CDSM/CDSP lebih diutamakan
DATA SCIENTIST ‘NLP’
- Kualifikasi minimal S2 dan sudah pernah publikasi terkait Natural Language Processing (NLP)
- Berpengalaman dalam pekerjaan/proyek/tugas akhir terkait Natural Language Processing (NLP) data scientist minimal 2 tahun
- Advance dalam bahasa pemrograman Python/PyTorch/PySpark/ Tensorflow untuk pemodelan machine learning
- Menguasai SQL
- Menguasai teknik pemodelan machine learning untuk Natural Language Processing, Search, Artificial Intelligent dan Statistik
- Mempunyai pengalaman dalam teknologi big data (Spark, Hive, Impala) lebih diutamakan
- Mempunyai sertifikasi professional data scientist seperti CDSM/CDSP lebih diutamakan
DATA SCIENTIST ‘CREDIT SCORING’
- Berpengalaman dalam pekerjaan/proyek terkait credit scoring dan underwriting minimal 2 tahun
- Advance dalam bahasa pemrograman Python/PySpark untuk permodelan machine learning
- Menguasai query dalam SQL
- Advance dalam teknik permodelan machine learning, artificial intelligent dan statistik (i.e classification, regression, clustering, fraud detection,credit scoring)
- Pengalaman dalam teknologi big data (Spark, Hive, Impala) lebih diutamakan
- Memiliki sertifikasi atau training data science professional menjadi nilai tambah
DATA ENGINEER
- Berpengalaman minimal 1 tahun dalam pekerjaan/proyek/tugas akhir terkait data engineer
- Berpengalaman dalam ETL dan data base management.
- Advance dalam database management system, PostgreSQL, MySQL, Microsoft SQL, MonggoDB dan lain lain.
- Memiliki keahlian dalam pemograman menggunakan Python/Java.
- Memiliki keahlian/pengalaman dalam big data ingestion seperti penguasaan Sqoop, Kafka, dan lain lain lebih diutamakan.
- Memiliki keahlian/pengalaman dalam menggunakan tools dashboard seperti Tableau/Google Analytics/dll mejadi nilai tambah.
- Memiliki keahlian/pengalaman dalam teknologi big data (Spark, Hive, Impala) mejadi nilai tambah.
SSIS ENGINEER
- Pengalaman minimal 1 tahun dalam SSIS Admin
- Berpengalaman dalam pekerjaan ETL
- Memiliki kemampuan query MySQL dan SQL Server tingkat lanjut
- Diutamakan mempunyai background pemrograman (misal python)
- Menguasai tool dashboard seperti Tableau, Google Studio, dll akan menjadi nilai tambah
FULL STACK ENGINEER
- Mempunyai pengalaman minimal 1-2 tahun sebagai software developer atau programmer dalam pekerjaan/proyek/tugas akhir.
- Berpengalaman dalam teknologi software-backend: Golang, Python, PHP dengan Framework Codeigniter / Laravel.
- Berpengalaman dalam teknologi software-frontend: React.js, Next.js, PHP dengan Framework Codeigniter / Laravel,
- Berpengalaman dalam teknologi database: MySQL, SQL Server, PostgreSQL, Hbase.
- Mempunyai portfolio pengembangan sistem yang pernah dilakukan dan dapat ditunjukkan.
Kirim surat lamaran dan CV ke [email protected]
Serta mengisi CV pada link bit.ly/cv_pt_svi